Sabtu, 13 Juni 2009

JADWAL KEGIATAN RESITAL IV - PEKAN SENI BUDAYA SMANSA 2009

14 Juni 2009, Minggu

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-1

b. Sambutan Ketua Resital IV – Pekan Seni Budaya Smansa 2009

c. Sambutan Wali Kelas X-1

d. Sambutan Pembina Resital IV

e. Sambutan Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Sumenep

f. Tari Olek Olang dari padepokan Tari Smansa yang diiringi oleh Musik perkusi Smansa

g. Sambutan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sumenep, H. Moh. Rais, M.Si. sekaligus membuka acara Resital IV – Pekan Seni Budaya Smansa 2009

h. Pantomime oleh Mahasiswa UNESA

2. Pemutaran Film Indie karya X-1 dengan judul : Sepeda Cihuyy

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIA-3 dengan judul : Upacara

4. Pementasan teater Tampes Bume sepuluh satu “Munajat Kaum Binatang”

15 Juni 2009, Senin

Pukul 15.00 Wib.

Tempat : Ruang Multi Media SMA Negeri 1 Sumenep

SEMINAR DAN WORKSHOP CINEMATOGRAFI PELAJAR

Pembicara : Bp. Antok Agusta S.Sn

Dari : Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Timur

UPT. Pendidikan dan Pengembangan Kesenian Taman Budaya Jawa Timur

15 Juni 2009, Senin

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-3

b. Sambutan Wali Kelas X-3

c. Sambutan Pembina Resital IV

2. Pemutaran Film Indie karya X-3 dengan judul : Di Balik Sunyi Itu

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIA-1 dengan judul :

4. Pemutaran Film Indie karya SMA MUHAMMADIYAH 1 SUMENEP dengan judul : HIDUPKU

5. Pementasan teater kasokan sepuluh tiga “ Kerajaan Kecoak”

16 Juni 2009, Selasa

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-4

b. Sambutan Wali Kelas X-4

c. Sambutan Pembina Resital IV

2. Pemutaran Film Indie karya X-4 dengan judul : ”Semangat Menempuh Hidup”

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIA-2 dengan judul :”Mator sa kalangkong”

4. Pemutaran Film Indie karya SMA MUHAMMADIYAH 1 SUMENEP dengan judul : Senyum Yang Terabaikan

5. Pementasan teater Pop Corn sepuluh empat “ COCOM IN THE ACTION”

17 Juni 2009, Rabu

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-5

b. Sambutan Wali Kelas X-5

c. Sambutan Pembina Resital IV

2. Pemutaran Film Indie karya X-5 dengan judul : ”TOP (The One Pedicab)”

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIA-2 dengan judul :”Mator sa kalangkong”

4. Pemutaran Film Indie karya MAN 1 SUMENEP dengan judul : Selamatan Yang Ke-5

5. Pementasan teater Tappor Kelap sepuluh lemak “..................”

18 Juni 2009, Kamis

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-6

b. Sambutan Wali Kelas X-6

c. Sambutan Pembina Resital IV

2. Pemutaran Film Indie karya X-6 dengan judul : ”Keluh dalam buku”

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIA-4 dengan judul :”Apa yeh...”

4. Pemutaran Film Indie karya SMA MUHAMMADIYAH 1 SUMENEP dengan judul : Senyum Yang Terabaikan

5. Pemutaran Film Indie karya SMA Negeri 3 Bangkalan dengan judul : Menari di Atas Pelangi

6. Pementasan teater Otok Karpes sepuluh enam “ The Tears of the World”

19 Juni 2009, Jumat

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-7

b. Sambutan Wali Kelas X-7

c. Sambutan Pembina Resital IV

2. Pemutaran Film Indie karya X-7 dengan judul : ”Ibuku Nafasku”

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIS-1 dengan judul :”..................”

4. Pemutaran Iklan Audio Visual karya XI IIA-5

5. Pementasan teater Pisang Pettok sepuluh tujuh “”

20 Juni 2009, Sabtu

Acara dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-8

b. Sambutan Wali Kelas X-8

c. Sambutan Pembina Resital IV

2. Pemutaran Film Indie karya X-8 dengan judul : ”Ibu Becakku”

3. Pemutaran Film Indie karya XI IIS-3 dengan judul :”..................”

4. Pemutaran Film Indie karya SMA Negeri 3 Pamekasan dengan judul”MARATHON SETENGAH TIANG”

5. Pementasan Sastra Pertunjukan teater Peng Pe Lok sepuluh delapan.

21 Juni 2009, Minggu

Acara Penutupan Resital IV dan Penyerahan Penghargaan dimulai pukul 19.30 Wib

1. Pembukaan

a. Sambutan Ketua Panitia Resital Kelas X-2

b. Sambutan Wali Kelas X-2

c. Sambutan Pembina Resital IV

d. Sambutan Kepala SMA Negeri 1 Sumenep

e. Sambutan dari UNESA : Bp. Autar Abdillah, S.Sn.

2. Pemutaran Film Indie karya X-2 dengan judul : ”Akhir Puisiku”

3. Pemutaran Film Indie Ekskul Cinematografi dengan judul :”..................”

4. Pementasan teater Grupaosang sepuluh dua.

5. Pengumuman pemenang dan Penyerahan Penghargaan Resital IV-2009

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

 

TANAH KAPOR | Creative Commons Attribution- Noncommercial License | Dandy Dandilion Designed by Simply Fabulous Blogger Templates